Search

Di Tengah Pandemi, Pembahasan Omnibus Law Cipta Kerja Lanjut atau Tidak? - Entrepreneur - Bisnis.com

Bisnis.com, JAKARTA — Makin tingginya angka penyebaran COVID-19 seolah tak membuat Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengerem proses pembahasan dan penetapan Undang-Undang (UU) Omnibus Law Cipta Kerja.

Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR Supratman Andi Agtas mengatakan Rancangan Undang-Undang (RUU) Omnibus Law rencananya diuji publik pada Senin (6/4/2020). Dia berharap proses audiensi rampung pada pekan ini.

“Langkah awal adalah menyusun jadwal pembahasan, setelah itu lakukan uji publik dengan semua pemangku kepentingan. Karena sudah banyak pihak yang mengajukan permintaan audiensi kepada Baleg,” terang Supratman seperti dilansir Antara, Jumat (3/4).

Dia menjanjikan audiensi yang dilakukan bakal mengakomodir berbagai pihak. Kendati menuai sorotan dan protes di mana-mana, Supratman meyakini UU ini bisa mengakomodir kepentingan bersama.

Anda sedang membaca Premium Konten
Silahkan daftar gratis atau login untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Let's block ads! (Why?)



"lanjut" - Google Berita
April 06, 2020 at 06:35PM
https://ift.tt/2V4otXr

Di Tengah Pandemi, Pembahasan Omnibus Law Cipta Kerja Lanjut atau Tidak? - Entrepreneur - Bisnis.com
"lanjut" - Google Berita
https://ift.tt/2QdynGZ

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Di Tengah Pandemi, Pembahasan Omnibus Law Cipta Kerja Lanjut atau Tidak? - Entrepreneur - Bisnis.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.