Search

Dit Lantas Polda Kalbar Serahkan Bantuan ke Panti Sosial Rehabilitasi Lanjut Usia Mulia Dharma - Tribun Pontianak

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KUBU RAYA - Sat PJR Dit Lantas Polda Kalbar Peduli untuk sesama pemberian sembako dampak wabah virus corona melakukan bhakti sosial  di UPT Panti Sosial Rehabilitasi Lanjut Usia Mulia Dharma Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Barat, Jalan Adisucipto KM 12, Desa Arang Limbung, Kecamatan Sungai Raya, Kamis (23/4/2020)

penyerahan bantuan sembako dilaksanakan oleh Direktorat Lalu Lintas Polda Kalbar dan diserahkan oleh Kasat PJR Dit Lantas Polda Kalbar, Kompol A. Dwi Waluyo yang diterima oleh Kepala UPT Panti Sosial Rehabilitasi Lanjut Usia Mulia Dharma Dinas Sosial Kalimantan Barat,  Dra. Claudia Ani, M.Si

Adapun bingkisan sembako yang diserahkan adalah berupa beras, minyak goreng, makanan ringan, dll yang diperuntukan bagi penghuni panti sosial yang berjumlah, 27 orang Laki-laki dan 21 orang Perempuan.

Cegah Covid-19, Samsat Berlakukan Jaga Jarak Wajib Pajak di Ruang Tunggu

Giat Bhakti sosial yang dilaksanakan oleh Sat PJR Dit Lantas Polda Kalbar merupakan bentuk kepedulian terhadap sesama kepada masyarakat yang terdampak virus Corona.

Update berita pilihan
tribunpontianak.co.id di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribunpontianak

Update Informasi Kamu Via Launcher Tribun Pontianak Berikut:

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID

Let's block ads! (Why?)



"lanjut" - Google Berita
April 23, 2020 at 04:16PM
https://ift.tt/2xSTPZt

Dit Lantas Polda Kalbar Serahkan Bantuan ke Panti Sosial Rehabilitasi Lanjut Usia Mulia Dharma - Tribun Pontianak
"lanjut" - Google Berita
https://ift.tt/2QdynGZ

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Dit Lantas Polda Kalbar Serahkan Bantuan ke Panti Sosial Rehabilitasi Lanjut Usia Mulia Dharma - Tribun Pontianak"

Post a Comment

Powered by Blogger.